Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2020

SEJARAH MATEMATIKA

Gambar
Sejarah Matematika Phytagoras A. Sejarah Phytagoras       Pythagoras (582 SM – 496 SM) lahir di pulau Samos, di daerah Ionia, Yunani Selatan.Dikenal sebagai “The Father of Number “. Dia berayah seorang pedagang kaya bernama Mnesarchus dari kota Tirus (sekarang kota Sur). Ibu Pythagoras bernama Pythais berdarah asli Samos. Pada usia 18 tahun Pythagoras meninggalkan Kota Samos. Dia betemu dengan Thales. Dari Thales dia banyak mempelajari Matematika terutama ilmu mengenai bilangan. Bagaimana menambah, mengurangi, membagi dan mengalikan bilangan.        Pada usia 50 tahun, Pythagoras mencari tempat untuk mendirikan sekolah (khusus laki-laki) dan akhirnya menetap di kota Croton. Pythagoras mendirikan sebuah perguruan beragama yang dikenal dengan sebutan “Kaum Pythagorean”. Pythagoras dan muridnya percaya bahwa segala sesuatu di dunia ini berhubungan dengan matematika. Para siswa disana berkonsentrasi pada empat bidang Matematika yaitu Aritmatika, Harmonia, Geometri,